Kesaksian Penggunaan POC NASA dan Hormonik pada tanaman Padi
Berikut ini merupakan kesaksian dari bapak Sukmono sebagai pengguna produk PT. Natural Nusantara (NASA), yakni POC NASA dan Natural Hormonik. Bapak Sukmono beralamat di desa Sumbergiri, kecamatan Pojong, kabupaten Gunungkidul, Yogyakarta. Beliau menanam padi varietas IR-64 pada lahan seluas 200 m2. Setelah beliau menggunakan pupuk organik Nasa, yakni POC NASA dan Hormonik, hasil panennya mengalami peningkatan yang cukup signifikan.
Bapak Sukmono menggunakan POC NASAdan Natural Hormonik dengan cara penyemprotan merata ke bagian bawah daun padi. Dosis yang dianjurkan adalah 40 cc POC NASA ditambah 10 cc Hormonik setiap 10 liter air pada umur 15 hari, 25 hari dan 35 hari. Namun beliau memilih untuk menambah dosis hormonik dari 10 cc menjadi 30 ccdengan penggunaan pupuk UREA, TSP dan KCL tetap mengikuti dosis anjuran dari PPL setempat. Ini membuat pengaruh yang cukup signifikan pada hasil panen beliau.
Dari sini kita dapat mengambil kesimpulan bahwa penggunaan POC NASA dan Hormoniksangat ampuh dalam budidaya pertanian khususnya tanaman padi. Menurut pemaparan bapak Sukmono, anakan padi semakin bertambah banyak. Jika dulu sebelum menggunakan POC NASA danHormonik hanya sekitar 15 anakan, kini bisa menjadi 22 anakan. Pertumbuhan padi menjadi serentak bahkan jumlah bulir padi per malai meningkat dari 96 bulir per malai menjadi 156 bulir.
Dari sini kita dapat mengambil kesimpulan bahwa penggunaan POC NASA dan Hormoniksangat ampuh dalam budidaya pertanian khususnya tanaman padi. Menurut pemaparan bapak Sukmono, anakan padi semakin bertambah banyak. Jika dulu sebelum menggunakan POC NASA danHormonik hanya sekitar 15 anakan, kini bisa menjadi 22 anakan. Pertumbuhan padi menjadi serentak bahkan jumlah bulir padi per malai meningkat dari 96 bulir per malai menjadi 156 bulir.
Setelah dilakukan survei hasil panen dengan pengambilan sempel seluas 5 m2, bagian sawah yang menggunakan POC NASA danHormonik mencapai 6,3 kg. Di bagian lain yang tidak menggunakan POC NASA danHormonik hanya mencapai 4 kg. ini berarti terdapat peningkatan produksi panen sebesar 2,3 kg per 5 m2.
Dapat anda bayangkan bahwa hanya dengan menambah 1 botol POC NASA dan 1 botol Natural HORMONIK untuk lahan seluas 2000 m2( + setengah bahu) ada penigkatan hasil sebesar 460 kg. Jika kita ambil rata-rata harga gabah per kilogramnya Rp. 3000,-, maka bapak Sukmono mendapatkan tambahan pendapatan sebesar Rp. 1.380.000,-.
Jangan ragu lagi, mulailah menjadi petani modern. Buktikan sendiri!
Gunakanlah POC NASA dan Hormonik sebagai asupan gizi tanaman padi Anda.
POC NASA dan Hormonik merupakan produk andalan PT. Natural Nusantara untuk aplikasi pada bidang pertanian, peternakan, bahkan perikanan